Microgreen merupakan tanaman sayuran muda yang dipanen pada fase awal pertumbuhan, umumnya 7–14 hari setelah semai. Microgreen dikenal memiliki kandungan nutrisi yang lebih tinggi dibandingkan tanaman dewasanya, seperti vitamin A, C, dan K, serta senyawa antioksidan yang bermanfaat bagi kesehatan. Selain bernilai gizi tinggi, microgreen selada juga memiliki tekstur lembut dan rasa segar sehingga banyak digunakan sebagai pelengkap salad, sandwich, maupun garnish makanan. Budidaya microgreen tergolong mudah dan tidak memerlukan lahan luas maupun media tanam yang kompleks. Pada kegiatan ini, bahan utama yang digunakan adalah benih tanaman dan air. Benih yang dipilih harus memiliki daya kecambah yang baik dan pertumbuhan yang [...]
Read More